Rancang Bangun Arsitektur Layanan ETL pada Arsitektur Gudang Data Kesehatan Bandar Lampung
Kata Kunci:
Dinas Kesehatam, Puskesmas, Rekam Medis, Arsitektur, Gudang Data.Abstrak
Dinas Kesehatan kota Bandar Lampung mempunyai tugas pokok melaksanakan urusan pemerintahan kota di bidang kesehatan dan dibantu oleh salah fasilitas kesehatan yaitu puskesmas. Dalam kegiatan pelayanan kesehatan, pihak Dinas Kesehatan mengolah beberapa data yang berkaitan dengan rekam medis pasien yang memiliki jumlah cukup besar dan berasal dari berbagai puskesmas yang berbeda serta tidak saling terhubung. Data rekam medis yang ditampung dari berbagai puskemas tidak dimanfaatkan dengan optimal dan hanya untuk disimpan tanpa ada manfaat atau informasi yang dapat diambil. Untuk menangani kendala tersebut dibutuhkan suatu mekasisme untuk menghubungkan dan menggabungkan data dari berbagai puskesmas menjadi satu pusat pangkalan data. Salah satu teknologi yang digunakan dalam membangun pusat pangkalan data adalah membangun suatu gudang data. Salah satu bagian dari gudang data adalah layanan ETL(Extraction, Transformation, Loading) yang digunakan untuk menggambarkan suatu proses pengolahan data mulai dari mengumpulkan, menyaring, mengolah dan menggabungkan data dari berbagai sumber. Tujuan dilakukannya perancangan arsitektur layanan ETL dapat digunakan sebagai penghubung antara sumber data dari berbagai puskesmas dan gudang data kesehatan kota Bandar Lampung. Arsitektur layanan ETL pada gudang data kesehatan kota Bandar Lampung dapat bermanfaat pada pengolahan data dalam jumlah yang cukup besar, sehingga kebutuhan dan informasi mengenai rekam medis terkait diagnosis penyakit pada berbagai puskesmas di kota Bandar Lampung dapat dipenuhi.
Referensi
Admi Syarif, A. S., Akbar Rismawan, T., Rico Andrian, R. A., & Lumbanraja, F. R. (2020). Implementasi Metode Ekstraksi Fitur Gabor Filter dan Probablity Neural Network (PNN) untuk Identifikasi Kain Tapis Lampung. Jurnal Komputasi, 8(2), 1–9.
Ahluwalia, L. (2020). EMPOWERMENT LEADERSHIP AND PERFORMANCE: ANTECEDENTS. Angewandte Chemie International Edition, 6(11), 951–952., 7(1), 283. http://www.nostarch.com/javascriptforkids%0Ahttp://www.investopedia.com/terms/i/in_specie.asp%0Ahttp://dspace.ucuenca.edu.ec/bitstream/123456789/35612/1/Trabajo de Titulacion.pdf%0Ahttps://educacion.gob.ec/wp-content/uploads/downloads/2019/01/GUIA-METODOL
Akbar, M., & Rahmanto, Y. (2020). Desain data warehouse penjualan menggunakan Nine Step Methodology untuk business intelegency pada PT Bangun Mitra Makmur. Jurnal Informatika Dan Rekayasa Perangkat Lunak, 1(2), 137–146.
Aldino, A. A., Darwis, D., Prastowo, A. T., & Sujana, C. (2021). Implementation of K-Means Algorithm for Clustering Corn Planting Feasibility Area in South Lampung Regency. Journal of Physics: Conference Series, 1751(1). https://doi.org/10.1088/1742-6596/1751/1/012038
Aldino, Ahmad Ari, Hendra, V., & Darwis, D. (2021). Pelatihan Spada Sebagai Optimalisasi Lms Pada Pembelajaran Di Masa Pandemi Covid 19. Journal of Social Sciences and Technology for Community Service (JSSTCS), 2(2), 72. https://doi.org/10.33365/jsstcs.v2i2.1330
Alim, S., Lestari, P. P., & Rusliyawati, R. (2020). Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Tanaman Kakao Menggunakan Metode Certainty Factor Pada Kelompok Tani Pt Olam Indonesia (Cocoa) Cabang Lampung. Jurnal Data Mining Dan Sistem Informasi, 1(1), 26–31.
Alita, D. (2021). Multiclass SVM Algorithm for Sarcasm Text in Twitter. JATISI (Jurnal Teknik Informatika Dan Sistem Informasi), 8(1), 118–128. https://doi.org/10.35957/jatisi.v8i1.646
Alita, D., Sari, I., Isnain, A. R., & Styawati, S. (2021). Penerapan Naïve Bayes Classifier Untuk Pendukung Keputusan Penerima Beasiswa. Jurnal Data Mining Dan Sistem Informasi, 2(1), 17–23.
Anestiviya, V., Ferico, A., & Pasaribu, O. (2021). Analisis Pola Menggunakan Metode C4.5 Untuk Peminatan Jurusan Siswa Berdasarkan Kurikulum (Studi Kasus : Sman 1 Natar). Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi (JTSI), 2(1), 80–85. http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/JTSI
Ariyanti, D., & Iswardani, K. (2020). Teks Mining untuk Klasifikasi Keluhan Masyarakat Pada Pemkot Probolinggo Menggunakan Algoritma Naïve Bayes. Jurnal IKRA-ITH Informatika, 4(3), 125–132.
Cahya, T. N. (2021). SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN UNTUK PEMILIHAN SUPPLIER FASILITAS RUMAH SAKIT MENGGUNAKAN METODE PROFILE. 2(1), 110–121.
Damuri, A., Riyanto, U., Rusdianto, H., & Aminudin, M. (2021). Implementasi Data Mining dengan Algoritma Naïve Bayes Untuk Klasifikasi Kelayakan Penerima Bantuan Sembako. Jurnal Riset Komputer, 8(6), 219–225. https://doi.org/10.30865/jurikom.v8i6.3655
Darwis, D., Octaviansyah, A. F., Sulistiani, H., & Putra, Y. R. (2020). Aplikasi Sistem Informasi Geografis Pencarian Puskesmas Di Kabupaten Lampung Timur. Jurnal Komputer Dan Informatika, 15(1), 159–170.
Dina Sunia, Kurniabudi, P. A. J. (2019). Penerapan Data Mining untuk Clustering Data Penduduk Miskin Menggunakan Algoritma K-Means. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Teknik Informatika, Vol 1 No 2(2016), 121–134.
Dinasari, W., Budiman, A., & Megawaty, D. A. (2020). SISTEM INFORMASI MANAJEMEN ABSENSI GURU BERBASIS MOBILE (STUDI KASUS: SD NEGERI 3 TANGKIT SERDANG). Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi, 1(2), 50–57.
Febriantoro, D., & Suaidah. (2021). Perancangan sistem informasi desa pada kecamatan sendang agung menggunakan extreme programming. 2(2), 230–238.
Herdiansah, A., Borman, R. I., & Maylinda, S. (2021). Sistem Informasi Monitoring dan Reporting Quality Control Proses Laminating Berbasis Web Framework Laravel. Jurnal Tekno Kompak, 15(2), 13. https://doi.org/10.33365/jtk.v15i2.1091
Herlinda, V., Darwis, D., & Dartono, D. (2021). Analisis Clustering Untuk Recredesialing Fasilitas Kesehatan Menggunakan Metode Fuzzy C-Means. Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi, 2(2), 94–99.
Iskandar, A. A. (2020). Diagnosa Penyakit Parasit Pada Kucing Menggunakan Metode Certainty Factor (Studi Kasus : Puskewan Cibadak Kabupaten Sukabumi). Jurnal Teknik Informatika Kaputama (JTIK), 4(2), 98–104.
Isnain, A. R., Hendrastuty, N., Andraini, L., Studi, P., Informasi, S., Indonesia, U. T., Informatika, P. S., Indonesia, U. T., Studi, P., Komputer, T., Indonesia, U. T., & Lampung, K. B. (2021). Comparison of Support Vector Machine and Naïve Bayes on Twitter Data Sentiment Analysis. 6(1), 56–60.
Isnain, A. R., Sakti, A. I., Alita, D., & Marga, N. S. (2021). SENTIMEN ANALISIS PUBLIK TERHADAP KEBIJAKAN LOCKDOWN PEMERINTAH JAKARTA MENGGUNAKAN ALGORITMA SVM. Jurnal Data Mining Dan Sistem Informasi, 2(1), 31–37.
Kristiawan, N., Ghafaral, B., Borman, R. I., & Samsugi, S. (2021). Pemberi Pakan dan Minuman Otomatis Pada Ternak Ayam Menggunakan SMS. Jurnal Teknik Dan Sistem Komputer, 2(1), 93–105.
Lukman, A., Hakim, A., Maulana, I., Wafa, I., & Koswara, Y. (2021). Perancangan Aplikasi Inventaris Gudang Menggunakan Bahasa Program PHP dan Database MySQL Berbasis WEB. 4(1), 7–13. https://doi.org/10.32493/jtsi.v4i1.7754
Nabila, Z., Isnain, A. R., & Permata, P. (2021). Mining Data Analysis for Clustering of Covid-19 Case in Lampung Province Using K-Means Algorithm. The 1st International Conference on Advanced Information Technology and Communication (IC-AITC).
Nabila, Z., Rahman Isnain, A., & Abidin, Z. (2021). Analisis Data Mining Untuk Clustering Kasus Covid-19 Di Provinsi Lampung Dengan Algoritma K-Means. Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi (JTSI), 2(2), 100. http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/JTSI
Nuh, A. (2021). Perancangan Sistem Informasi Inventory Barang. Perancangan Sistem Informasi Inventory Barang, 53(9), 1689–1699.
Nur, A. (2021). Pasien Berbasis Mobile ( Studi Kasus : Klinik Bersalin Nurhasanah ). 2(2), 1–6.
Prasetyo, S. D., & Nani, D. A. (2021). Pengaruh Pengungkapan Corporate Social Responsibility Terhadap Harga Saham (Studi Empiris Pada Perusahaan Perkebunan Sub Sektor Sawit Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2017 -2019). Accounting Global Journal, 5(2), 123–151. https://doi.org/10.24176/agj.v5i2.6230
Priandika, A. T. (2021). SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL MONITORING INVENTORY OBAT MENGGUNAKAN SUPPLY CHAIN MANAGEMENT. JURNAL ILMIAH BETRIK: Besemah Teknologi Informasi Dan Komputer, 12(1), 36–44.
Purnomo, D., Irawan, B., & Brianorman, Y. (2017). Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Pada Kucing Menggunakan Metode Dempster-Shafer Berbasis Android. Jurnal Coding Sistem Komputer Untan, 05(1), 23–32.
Putri, S. eka Y. (2020). Penerapan Model Naive Bayes Untuk Memprediksi Potensi Pendaftaran Siswa Di Smk Taman Siswa Teluk Betung Berbasis Web. Jurnal Informatika Dan Rekayasa Perangkat Lunak, 1(1), 93–99. https://doi.org/10.33365/jatika.v1i1.228
Qadafi, A. F., & Wahyudi, A. D. (2021). SISTEM INFORMASI INVENTORY GUDANG DALAM KETERSEDIAAN STOK BARANG MENGGUNAKAN METODE BUFFER STOK. Jurnal Informatika Dan Rekayasa Perangkat Lunak, 1(2), 174–182. https://doi.org/10.33365/jatika.v1i2.557
Rahman Isnain, A., Pasha, D., & Sintaro, S. (2021). Workshop Digital Marketing “Temukan Teknik Pemasaran Secara Daring.” Journal of Social Sciences and Technology for Community Service (JSSTCS), 2(2), 113–120. https://ejurnal.teknokrat.ac.id/index.php/JSSTCS/article/view/1365
Rahmanto, Y. (2021). RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN KOPERASI MENGGUNAKAN METODE WEB ENGINEERING (Studi Kasus: Primkop Kartika Gatam). Jurnal Data Mining Dan Sistem Informasi, 2(1), 24–30.
Rahmanto, Y., & Hotijah, S. (2020). PERANCANGAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS KEBUDAYAAN LAMPUNG BERBASIS MOBILE. Jurnal Data Mining Dan Sistem Informasi, 1(1), 19–25.
Rahmawati, D., & Nani, D. A. (2021). PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN, DAN TINGKAT HUTANG TERHADAP TAX AVOIDANCE. Jurnal Akuntansi Dan Keuangan, 26(1), 1–11. https://doi.org/10.23960/jak.v26i1.246
Ramadhan, A. F., Putra, A. D., & Surahman, A. (2021). APLIKASI PENGENALAN PERANGKAT KERAS KOMPUTER BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN AUGMENTED REALITY (AR). Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi, 2(2), 24–31.
Reza, F., & Putra, A. D. (2021). Sistem Informasi E-Smile (Elektronic Service Mobile)(Studi Kasus: Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Tulang Bawang). Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi, 2(3), 56–65. http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/sisteminformasi/article/view/909
Sarasvananda, I. B. G., Anwar, C., Pasha, D., & Styawati, S. (2021). ANALISIS SURVEI KEPUASAN MASYARAKAT MENGGUNKAN PENDEKATAN E-CRM (Studi Kasus: BP3TKI Lampung). Jurnal Data Mining Dan Sistem Informasi, 2(1), 1–9.
Sengkey, D. F., Kambey, F. D., Lengkong, S. P., Joshua, S. R., & Kainde, H. V. F. (2020). Pemanfaatan Platform Pemrograman Daring dalam Pembelajaran Probabilitas dan Statistika di Masa Pandemi CoVID-19. Jurnal Informatika, 15(4), 217–224.
Sofa, K., Suryanto, T. L. M., & Suryono, R. R. (2020). Audit Tata Kelola Teknologi Informasi Menggunakan Kerangka Kerja COBIT 5 Pada Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Tanggamus. Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi, 1(1), 39–46.
Styawati, S., Yulita, W., & Sarasvananda, S. (2020). SURVEY UKURAN KESAMAAN SEMANTIC ANTAR KATA. Jurnal Data Mining Dan Sistem Informasi, 1(1), 32–37.
Suaidah, S. (2021). Analisis Penerimaan Aplikasi Web Engineering Pelayanan Pengaduan Masyarakat Menggunakan Technology Acceptance Model. JATISI (Jurnal Teknik Informatika Dan Sistem Informasi), 8(1), 299–311. https://doi.org/10.35957/jatisi.v8i1.600
Sulistiani, H., Darwis, D., Silaen, D. S. M., & Marlyna, D. (2020). PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN AKUNTANSI BERBASIS MULTIMEDIA (STUDI KASUS: SMA BINA MULYA GADING REJO, PRINGSEWU). Jurnal Komputer Dan Informatika, 15(1), 127–136.
Utami Putri, N. (2022). Rancang Bangun Perangkap Hama Serangga Pada Padi Dengan Sumber Sel Surya (Studi Kasus: Rama Otama 1, Seputih Raman, Lampung Tengah, Lampung). Electrician, 16(1), 123–128. https://doi.org/10.23960/elc.v16n1.2265
Wantoro, A., Samsugi, S., & Suharyanto, M. J. (2021). Sistem Monitoring Perawatan dan Perbaikan Fasilitas PT PLN (Studi Kasus : Kota Metro Lampung). Jurnal TEKNO KOMPAK, 15(1), 116–130.
Wantoro, A., Syarif, A., Berawi, K. N., Muludi, K., Sulistiyanti, S. R., Lampung, U., Komputer, I., Lampung, U., Masyarakat, K., Kedokteran, F., Lampung, U., Elektro, T., Teknik, F., Lampung, U., Lampung, U., Meneng, G., & Lampung, B. (2021). METODE PROFILE MATCHING PADA SISTEM PAKAR MEDIS UNTUK. 15(2), 134–145.
Yanuarsyah, M R, Muhaqiqin, M., & ... (2021). Arsitektur Informasi Pada Sistem Pengelolaan Persediaan Barang (Studi Kasus: Upt Puskesmas Rawat Inap Pardasuka Pringsewu). Jurnal Teknologi Dan …, 2(2), 61–68. http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/sisteminformasi/article/view/869
Yanuarsyah, M Ramdhani, Muhaqiqin, M., & Napianto, R. (2021). ARSITEKTUR INFORMASI PADA SISTEM PENGELOLAAN PERSEDIAAN BARANG (STUDI KASUS: UPT PUSKESMAS RAWAT INAP PARDASUKA PRINGSEWU). Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi, 2(2), 61–68.
Yuliana, Y., Paradise, P., & Kusrini, K. (2021). Sistem Pakar Diagnosa Penyakit Ispa Menggunakan Metode Naive Bayes Classifier Berbasis Web. CSRID (Computer Science Research and Its Development Journal), 10(3), 127. https://doi.org/10.22303/csrid.10.3.2018.127-138