Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Siswa Baru Studi Kasus SMAN 1 Bumi Agung

Penulis

  • Robby Kurniawan Sistem Informasi

Kata Kunci:

Website, Simple Additive Weighting, Penerimaan Siswa Baru

Abstrak

SMAN 1 Bumi Agung adalah tempat penelitian yang penulis pilih yang beralamatkan di Jl. Protokol No.1 Pisang Baru, Pisang Baru, Kecamatan Bumi Agung, Kabupaten Way Kanan Provinsi Lampung, sekolah ini adalah sekolah favorit di daerah tersebut. Berdasarkan hasil wawancara dan observasi penulis terhadap pihak sekolah SMAN 1 Bumi Agung mengenai penerimaan siswa baru (PPDB) diketahui masih menggunakan sistem konvensional dan untuk memberikan informasi penerimaan siswa baru kepada calon siswa masih dilakukan dengan cara datang ke sekolah. Sehingga alon siswa membutuhkan waktu lama dan banyak guru yang harus bekerja untuk menyeleksi nilai apakah siswa tersebut lulus atau tidak lulus, dalam pembuatan laporan juga membutuhkan waktu yang cukup lama. Calon siswa terkadang harus pulang kembali karena berkas ada yang tertinggal, hal ini membuat penerimaan siswa baru berlangsung lambat. Solusi dari permasalahan tersebut adalah dengan membangun website penerimaan siswa baru menggunakan metode SAW dalam perhitungannya. Dengan website ini panitia tidak perlu menyeleksi nilai dan pembuatan laporan secara manual. Calon siswa tidak perlu datang kesekolah untuk melakukan pendaftaran dan mengetahui informasi serta pengumuman mengenai penerimaan siswa baru, karena dengan website ini calon siswa dapat mendaftar dimanapun dan mengetahui semua informasi serta pengumuman yang telah diberikan panitia PPDB asalkan terhubung dengan internet. Pengujian aspek fungsionality Black Box diperoleh hasil 100% maka dengan kata lain sistem sudah efektif dan aspek usability diperoleh hasil 93% yang dapat disimpulkan responden sangat setuju.

Referensi

Ahluwalia, L. (2020). EMPOWERMENT LEADERSHIP AND PERFORMANCE: ANTECEDENTS. Angewandte Chemie International Edition, 6(11), 951–952., 7(1), 283. http://www.nostarch.com/javascriptforkids%0Ahttp://www.investopedia.com/terms/i/in_specie.asp%0Ahttp://dspace.ucuenca.edu.ec/bitstream/123456789/35612/1/Trabajo de Titulacion.pdf%0Ahttps://educacion.gob.ec/wp-content/uploads/downloads/2019/01/GUIA-METODOL

Al-Ayyubi, M. S., Sulistiani, H., Muhaqiqin, M., Dewantoro, F., & Isnain, A. R. (2021). Implementasi E-Government untuk Pengelolaan Data Administratif pada Desa Banjar Negeri, Lampung Selatan. E-Dimas: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 12(3), 491–497. https://doi.org/10.26877/e-dimas.v12i3.6704

Aldino, A. A., & Ulfa, M. (2021). Optimization of Lampung Batik Production Using the Simplex Method. BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika Dan Terapan, 15(2), 297–304. https://doi.org/10.30598/barekengvol15iss2pp297-304

Anisa Martadala, D., Redi Susanto, E., & Ahmad, I. (2021). Model Desa Cerdas Dalam Pelayanan Administrasi (Studi Kasus: Desa Kotabaru Barat Kecamatan Martapura Kabupaten Oku Timur). Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi (JTSI), 2(2), 40–51. http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/JTSI

Azmi, M., Kharisma, A. P., & Akbar, M. A. (2019). Evaluasi User Experience Aplikasi Mobile Pemesanan Makanan Online dengan Metode Design Thinking ( Studi Kasus GrabFood ). Jurnal Pengembangan Teknologi Informasi Dan Ilmu Komputer, 3(8), 7963–7972.

Damayanti. (2021). Digitalisasi Sistem Peminjaman Buku Pada Smk Negeri 2 Kalianda Lampung Selatan. Journal of Social …, 2(2), 128–138. https://ejurnal.teknokrat.ac.id/index.php/JSSTCS/article/view/1368

Damayanti, Warsito, Meilinda, Manurung, P., & Sembiring, S. (2019). E-crm Information System for Tapis Lampung SMEs. Journal of Physics: Conference Series, 1338(1). https://doi.org/10.1088/1742-6596/1338/1/012051

Fakhrurozi, J., Pasha, D., Jupriyadi, J., & Anggrenia, I. (2021). Pemertahanan Sastra Lisan Lampung Berbasis Digital Di Kabupaten Pesawaran. Journal of Social Sciences and Technology for Community Service (JSSTCS), 2(1), 27. https://doi.org/10.33365/jsstcs.v2i1.1068

Fauzi, F., Antoni, D., & Suwarni, E. (2021). MAPPING POTENTIAL SECTORS BASED ON FINANCIAL AND DIGITAL LITERACY OF WOMEN ENTREPRENEURS: A STUDY OF THE DEVELOPING ECONOMY. 10(2), 318–327. https://doi.org/10.22495/jgrv10i2siart12

Hamid, A., Sudrajat, A., Kawangit, R. M., Don, A. G., Huda, M., Jalal, B., Akbar, W., Onn, A., & Maseleno, A. (2018). Determining basic food quality using SAW. International Journal of Engineering and Technology(UAE), 7(4), 3548–3555. https://doi.org/10.14419/ijet.v7i4.18835

Hendrastuty, N., Ihza, Y., Ring Road Utara, J., & Lor, J. (2021). Rancang Bangun Aplikasi Monitoring Santri Berbasis Android. Jdmsi, 2(2), 21–34.

Ismatullah, H., & Adrian, Q. J. (2021). Implementasi Prototype Dalam Perancangan Sistem Informasi Ikatan Keluarga Alumni Santri Berbasis Web. Jurnal Informatika Dan Rekayasa …, 2(2), 3–10. http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/informatika/article/view/924

Isnian, A. R., & Suaidah, Y. T. U. (2016). Sistem Pendukung Keputusan Penerimaan Asisten Dosen Pada Perguruan Tinggi Teknokrat Menggunakan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP). Jupiter, 2(1).

Isyanto, H., & Nurchosid, N. (2017). Disain Optimalisasi Jarak Grid Dan Ground Rod Pada Sistem Pembumian. Elektum, 14(1), 32. https://doi.org/10.24853/elektum.14.1.32-44

Kadarisman, M., Gunawan, A., & Ismiyati, I. (2017). Kebijakan Manajemen Transportasi Darat Dan Dampaknya Terhadap Perekonomian Masyarakat Di Kota Depok. Jurnal Manajemen Transportasi Dan Logistik, 3(1), 41. https://doi.org/10.25292/j.mtl.v3i1.140

KIisworo, A. D. W. (2017). Model Sistem Pendukung Keputusan Menggunakan Metode Fmadm Untuk Seleksi Beasiswa A-PPA Dan Bbp-Ppa Pada Perguruan Tinggi.

Kurniawati, R. D., & Ahmad, I. (2021). Sistem Pendukung Keputusan Penentuan Kelayakan Usaha Mikro Kecil Menengah Dengan Menggunakan Metode Profile Matching Pada Uptd Plut Kumkm Provinsi Lampung. Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi (JTSI), 2(1), 74–79.

Kusniyati, H. (2016). Culture is a way of life that developed and shared by a group of people , and inherited from one technology as a competitive sector that can added value to the business processes that run . The development of information and communication technology make. APLIKASI EDUKASI BUDAYA TOBA SAMOSIR BERBASIS ANDROID Harni, 9(1), 9–18.

Lathifah, L., Suaidah, S., Anam, M. K., & Suandi, F. (2021). PEMODELAN ENTERPRISE ARCHITECTURE MENGGUNAKAN TOGAF PADA UNIVERSITAS X PALEMBANG. Jurnal Teknoinfo, 15(1), 7–12.

Malik, M., Wan, D., Dar, L., Akbar, A., & Naseem, M. A. (2014). The Role Of Work Life Balance In Job Satisfaction And Job Benefit. 30(6), 1627–1638.

Novanti, E. A., & Suprayogi, S. (2021). Webtoon’s Potentials to Enhance EFL Students’ Vocabulary. Journal of Research on Language Education (JoRLE), 2(2), 83–87. https://ejurnal.teknokrat.ac.id/index.php/JoRLE/index

Novianti, H., Allsela, M., & Nurul. (2016). Penerapan Konsep Customer Relationship Management (Crm) Pada Sistem Informasi Penyewaan Lapangan Futsal Di Swadaya Futsal Palembang. Jurnal Sistem Informasi (JSI), 8(2), 2355–4614.

Novitasari, Y. S., Adrian, Q. J., & Kurnia, W. (2021). Rancang Bangun Sistem Informasi Media Pembelajaran Berbasis Website (Studi Kasus: Bimbingan Belajar De Potlood). Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi (JTSI), 2(3), 136–147. http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/JTSI

Permatasari, B. (2019). Penerapan Teknologi Tabungan Untuk Siswa Di Sd Ar Raudah Bandar Lampung. TECHNOBIZ : International Journal of Business, 2(2), 76. https://doi.org/10.33365/tb.v3i2.446

Prasetyo, K., & Suharyanto, S. . (2019). Rancang Bangun Sistem Informasi Koperasi Berbasis Web Pada Koperasi Ikitama Jakarta. Jurnal Teknik Komputer, 5(1), 119–126. https://doi.org/10.31294/jtk.v5i1.4967

Putri, E., & Sari, F. M. (2020). Indonesian Efl Students’ Perspectives Towards Learning Management System Software. Journal of English Language Teaching and Learning, 1(1), 20–24. https://doi.org/10.33365/jeltl.v1i1.244

Putri, S. E. Y., & Surahman, A. (2019). PENERAPAN MODEL NAIVE BAYES UNTUK MEMPREDIKSI POTENSI PENDAFTARAN SISWA DI SMK TAMAN SISWA TELUK BETUNG BERBASIS WEB. Universitas Teknokrat Indonesia.

Ramadona, S., Diono, M., Susantok, M., & Ahdan, S. (2021). Indoor location tracking pegawai berbasis Android menggunakan algoritma k-nearest neighbor. JITEL (Jurnal Ilmiah Telekomunikasi, Elektronika, Dan Listrik Tenaga), 1(1), 51–58. https://doi.org/10.35313/jitel.v1.i1.2021.51-58

Ramdan, S. D., & Utami, N. (2020). Pengembangan Koper Pintar Berbasis Arduino. Journal ICTEE, 1(1), 4–8. https://doi.org/10.33365/jictee.v1i1.699

Rizan, O., Wahyuningsih, D., Pradana, H. A., & ... (2020). SAW Method in Supporting the Process of Admission of New Junior High School Students. … on Cyber and IT …. https://ieeexplore.ieee.org/abstract/document/9268874/

Rizki, M. A. K., & Op, F. (2021). Rancang Bangun Aplikasi E-Cuti Pegawai Berbasis Website ( Studi Kasus : Pengadilan Tata Usaha Negara ). Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi (JTSI), 2(3), 1–13.

Safitri, V. A. D., & Nani, D. A. (2021). Does Good Corporate Governance and Eco–Efficiency Really Contribute To Firm Value? an Empirical Study in Indonesian State-Owned Enterprises (Soes). Akuntabilitas, 15(1), 73–88. https://doi.org/10.29259/ja.v15i1.12526

Saritas, M. M., & Yasar, A. (2019). Performance Analysis of ANN and Naive Bayes Classification Algorithm for Data Classification. International Journal OfIntelligent Systems and Applications in Engineering, 2, 88–91. http://xlink.rsc.org/?DOI=C5TC02043C

Setiawansyah, S., Sulistiani, H., Sulistiyawati, A., & Hajizah, A. (2021). Perancangan Sistem Pengelolaan Keuangan Komite Menggunakan Web Engineering (Studi Kasus : SMK Negeri 1 Gedong Tataan). Komputika : Jurnal Sistem Komputer, 10(2), 163–171. https://doi.org/10.34010/komputika.v10i2.4329

Sulistiani, H., Miswanto, M., Alita, D., & Dellia, P. (2020). Pemanfaatan Analisis Biaya Dan Manfaat Dalam Perhitungan Kelayakan Investasi Teknologi Informasi. Edutic-Scientific Journal of Informatics Education, 6(2).

Susanto, E. R., & Puspaningrum, A. S. (2019). Rancang Bangun Rekomendasi Penerima Bantuan Sosial Berdasarkan Data Kesejahteraan Rakyat. 15(1), 1–12.

Susilowati, T., Maseleno, A., & Dwi Saputra, W. (2021). Prototype Decision Support System To Detect Disaster Prone Areas With Saw Method (Tanggamus District Case Study). In International Journal of Agriculture and Animal Production (Vol. 02, Issue 01). http://journal.hmjournals.com/index.php/IJAAP

Wiguna, P. D. A., Swastika, I. P. A., & Satwika, I. P. (2019). Rancang Bangun Aplikasi Point of Sales Distro Management System dengan Menggunakan Framework React Native. Jurnal Nasional Teknologi Dan Sistem Informasi, 4(3), 149–159. https://doi.org/10.25077/teknosi.v4i3.2018.149-159

Yanuarsyah, M. R., Muhaqiqin, M., & ... (2021). Arsitektur Informasi Pada Sistem Pengelolaan Persediaan Barang (Studi Kasus: Upt Puskesmas Rawat Inap Pardasuka Pringsewu). Jurnal Teknologi Dan …, 2(2), 61–68. http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/sisteminformasi/article/view/869

Yulianti, D. T., Damayanti, D., & Prastowo, A. T. (2021). Pengembangan Digitalisasi Perawatan Kesehatan Pada Klink Pratama Sumber Mitra Bandar Lampung. Jurnal Teknologi Dan Sistem Informasi, 2(2), 32–39.

Unduhan

Diterbitkan

2022-12-13

Terbitan

Bagian

##section.default.title##